Tuesday, December 18, 2012

Rencana pemerintah memberlakukan system plat nomor genap dan ganjil




Rencana pemerintah untuk memberlakukan system plat nomor genap dan ganjil pada awal tahun 2013 menuai banyak pro dan kontra di masyakarakat.


Seperti pendapat pihak kepolisian (Sugiono ) polres cengkareng mengatakan bahwa pemberlakuan peraturan ini sangat membantu pihak kepolisian dalam mengatasi kemacetan. Namun peraturan yang masih simpang siur ini menui kontra dari masyarakat. Rencana peraturan ini berhubungan erat dengan per UUD dalam lalu lintas.

Rencana ini menuai protes keras dari masyarakat yang menggunakan kendaraan pribadi seperti bpk.slamet riyanto ia berpendapat sangat tidak setuju dengan adanya peraturan seperti ini karena dia hanya mempunyai satu motor untuk ketempat dia bekerja, apa bila system ini di berlakukan maka akan terjadi pemborosan.

          Pemerintah hendaknya mengkaji ulang rencana  pemberlakuan system plat nomor ganap dan ganjil ini, agar masyarakat kecil khususnya bisa terus menggunakan kendaraan pribadinya ke tempat aktifitas sehari-hari.
(hery)

No comments:

Post a Comment